Search This Blog

6 Tips Agar Tidak Cepat Pikun Atau Sering Lupa

6 Tips Agar Tidak Cepat Pikun Atau Sering Lupa
6 Tips Agar Tidak Cepat Pikun Atau Sering Lupa  Sahabat, tips kesehatan. Memiliki daya ingat yang kuat merupakan impian semua orang. Tapi di lain sisi, ada sebagian dari kita yang sering lupa dalam mengingat sesuatu hal yang penting dalam hidup kita. Faktor usia merupakan salah satu penyebab dari seringnya kita lupa pada beberapa hal. Banyak orang yang menyebutnya gejala kepikunan. Apakah ada pernah mengalami lupa atau bahkan sering lupa dalam beberapa hal....???. 6 Tips Agar Tidak Cepat Pikun atau Sering Lupa.

      Daya ingat otak setiap manusia semakin hari semakin menurun seiring faktor usia yang terus bertambah. Kita dapat melihat faktanya, orang yang sudah tua sering berkata tentang hal yang sama berkali-kali tanpa sadar, dia sudah mengatakan hal tersebut baru saja. Kita juga melihat orang yang sudah tua selalu lupa menaruh barang yang ia taruh sendiri. Tapi sebenarnya bukan orang tua saja yang terkena gejala lupa atau pikun tersebut. Banyak di antara kita yang memiliki usia yang relatif muda juga sering lupa atau pikun. Oleh karena itulah, tips kesehatan kali ini akan mengetengahkan sebuah artikel tentang 7 tips agar tidak cepat pikun atau sering lupa. Berikut ini 7 tips agar tidak cepat pikun atau sering lupa :
  1. Tips yang pertama yaitu lakukan senam otak. Senam otak dapat kita lakukan dengan cara melatih otak kita untuk mengingat sesuatu. Seperti menyebutkan 10 teman sekolah anda yang sangat dekat dengan anda, menyebutkan 10 judul lagu yang anda gemari saat ini atau hal-hal lainnya yang bisa anda tentukan sendiri. Intinya berusaha mengingat ingat sesuatu yang sudah anda ketahui sebelumnya.
  2. Tips yang kedua yaitu dengan mengkonsumsi aneka jenis makanan yang bermanfaat untuk menutrisi otak anda. Makanan tersebut seperti buah blueberry, buah bit, bawang merah, brokoli dan pisang. Makanan-makanan tersebut sangat baik untuk menurtisi otak anda agar tidak cepat pikun atau sering lupa.
  3. Tips yang ketiga yaitu minumlah air putih 6 -8 gelas air putih sehari. Karena air putih dapat membantu seluruh fungsi organ tubuh bekerja lebih optimal. Dalam hal ini fungsi otak kita juga akan berfungsi lebih baik jika kita minum air putih 6 -8 gelas sehari.
  4. Tips yang keempat yaitu istirahatkan otak anda. Ini dapat dilakukan dengan tidur yang cukup. Tidur berfungsi untuk mengistirahatkan dan meregenerasi otak. Sehingga ketika bangun, otak kita menjadi fresh dan segar kembali.
  5. Tips yang kelima yaitu dengan merilekskan otak anda ketika anda telah berpikir dengan keras dan mengalami pusing. Melakukan aktifitas yang anda sukai ketika sedang dilanda stress merupakan cara untuk merilekskan otak anda.
  6. Tips yang keenam yaitu dengan melakukan permainan asah otak. Permainan asah otak yang dimaksud yaitu mengisi teka-teki silang yang bisa anda dapatkan di toko buku atau surat kabar atau koran.
 Baca artikel menarik lainya disini

gejala pikun pikun pada lansia cara menghilangkan pikun pikun menurut islam pikun alzheimer pikun di usia muda pikun demensia penyebab pikun

6 Bahaya Menonton Televisi Terlalu Lama Bagi Kesehatan

6 Bahaya Menonton Televisi Terlalu Lama Bagi Kesehatan 6 Bahaya Menonton Televisi Terlalu Lama Bagi Kesehatan    Hobi menonton televisi...???. Hampir sebagian besar orang tentu menyukai melihat atau menonton televisi dalam kehidupannya. Televisi memang menawarkan berbagai hiburan dan acara yang memanjakan mata setiap orang. Kitapun tidak sadar telah duduk berjam-jam hanya untuk sekadar menyaksikan berbagai acara yang disajikan berbagai stasiun televisi dari film, sinetron, acara olahraga hingga berita artis idola anda. Tapi berdasarkan faktanya, menonton televisi dengan durasi waktu yang lama sangat tidak baik untuk kesehatan tubuh anda. Lalu, apa saja bahaya menonton televisi terlalu lama bagi kesehatan tubuh anda....???

     Sahabat, tips kesehatan. Televisi memang menyajikan berbagai hiburan dan menambah pengetahuan bagi pemirsanya. Melalui televisi, kita dapat mengetahui berbagai informasi dari belahan dunia serta informasi terbaru yang sedang hangat diperbicangkan. Berbagai acara televisi tentu bukan penyebab berbagai masalah kesehatan pada tubuh anda. Dalam hal ini, usahakan jangan terlalu lama duduk di depan televisi. Ini dapat anda lakukan dengan membatasi waktu untuk menonton televisi setiap hari. Tips kesehatan kali ini akan mengulas berbagai bahaya kesehatan saat seseorang menonton televisi terlalu lama. Berikut ini berbagai bahaya menonton televisi terlalu lama bagi kesehatan :
  1. Memicu Meningkatnya Resiko Penyakit Jantung. Melihat televisi terlalu lama (lebih dari 4 jam sehari) dapat menyebabka masalah atau penyakit pada organ jantung. Ini dikarenakan, saat seseorang menonton televisi, maka tubuhnya sedikit sekali bergerak dalam waktu yang relatif lama.
  2. Jam Tidur Malam Yang Tidak Teratur. Tubuh kita membutuhkan waktu istirahat yang cukup setiap malamnya untuk mempertahankan kesehatan tubuh itu sendiri. Membiarkan mata untuk melihat acara televisi hingga larut malam tentu akan berdampak pada menurunnya kualitas kesehatan tubuh dari hari ke hari.
  3. Memperbesar Resiko Diabetes. Berdasarkan sebuah studi yang diterbitkan oleh Journal of American Medical Association pada tahun 2003, menghasilkan bahwa resiko penyakit diabetes akan meningkat mencapai angka 14 persen, saat seseorang menonton televisi selama dua jam dalam seharinya. 
  4. Penambahan Berat Badan Berlebih Atau Kegemukan. Kegemukan pada tubuh tentu memicu munculnya berbagai masalah dan gangguan kesehatan serta penyakit. Kurang aktif bergerak serta mengemil berlebih saat menonton televisi merupakan faktor pemicu obesitas atau kegemukan itu sendiri.
  5. Meningkatnya Resiko Serangan Asma. Menonton televisi dengan durasi yang lama dapat menyebabkan seseorang terserang penyakit asma. Berdasarkan penelitian yang dilakukan di inggris terhadap 3000 anak, mulai usia bayi sampai dengan usia 11 tahun, menunjukkan bahwa anak-anak tersebut akam memiliki resiko menderita asma dua kali lipat saat melihat acara televisi selam dua jam atau lebih setiap hari.
  6. Menurunkan Kesehatan Organ Mata. Saat menonton acara favorit ditelevisi, organ mata akan jarang berkedip dan selalu fokus pada satu objek didepannya. Hal inilah yang akan membuat organ penglihatan akan menurun dari waktu ke waktu.
6 Bahaya Menonton Televisi Terlalu Lama Bagi Kesehatan 

Tags kesehatan reproduksi wanita logo kesehatan poster kesehatan kesehatan reproduksi wanita usia subur kesehatan lingkungan kesehatan reproduksi remaja keputihan

7 Gaya Hidup Sehat Untuk Mencegah Kematian Dini

7 Gaya Hidup Sehat Untuk Mencegah Kematian Dini
7 Gaya Hidup Sehat Untuk Mencegah Kematian Dini  Sahabat, tips kesehatan. Gaya hidup sehat menjadi hal yang sangat sulit di praktekkan pada era sekarang ini. Aktivitas yang sangat padat, membuat sebagian orang melupakan bahwa kesehatan tubuh memiliki nilai yang teramat penting dalam hidup ini. Namun, jikalau kita berpikir jernih, maka gaya hidup sehat itu sebenarnya mudah kita lakukan di setiap detik hidup kita. Langkah awalnya yaitu dengan mengetahui gaya hidup sehat yang benar. Lalu bagaimanan gaya hidup sehat yang benar untuk mencegah kematian dini...???

       Mungkin gaya hidup sehat yang benar di pikiran anda yaitu dengan memakan makanan sehat, rutin berolahraga pagi dan juga tidak merokok. Ya memang, ke tiga elemen tersebut merupakan beberapa kiat agar seseorang selalu sehat dan bugar di sepanjang hari. Namun, bukan itu saja, gaya hidup sehat yang dimaksud. Sebab masih ada berbagai tips gaya hidup sehat yang harus anda praktekkan dalam kehidupan sehari-hari. Tips kesehatan, Berikut ini gaya hidup sehat untuk mencegah kematian dini :
  1. Selalu aktif. Dalam hal ini usahakan untuk tidak sering duduk terlalu lama baik itu di depan komputer atau menonton acara televisi yang anda sukai. Anda dapat memulainya dengan mengurangi waktu untuk berlama-lama di depan komputer atau televisi dengan melakukan aktivitas lainnya yang membuat anda tetap bergerak dan aktif. 
  2. Sinar matahari pagi sangat baik untuk kesehatan tubuh anda. Ini dikarenakan, dengan terpapar sinar matahari pagi, maka tubuh akan terpacu untuk memproduksi vitamin D. Vitamin D pada tubuh memiliki fungsi untuk menangkal penyakit jantung, aneka jenis kanker dan juga mencegah pengeroposan tulang dini.
  3. Menambah atau memperbanyak untuk mengkonsumsi buah-buahan dan sayur-sayuran sangat baik untuk menutrisi tubuh anda. Berbagai buah-buahan seperti jeruk, semangka, pepaya, apel dan lain-lain serta aneka sayuran seperti bayam, sawi dan lain-lain merupakan buah-buahan dan sayur-sayuran yang dimaksud. 
  4. Rutin berolahraga merupakan salah satu faktor yang dapat membuat badan anda lebih sehat dan fit sepanjang hari. Anda dapat memulainya, dengan menyisihkan waktu pagi untuk berolahraga pagi seperti berjalan, berlari maupun bersepeda santai.
  5. Stop merokok. Ini merupakan salah gaya hidup sehat yang sulit di lakukan bagi mereka yang menjadikan kebiasaan merokok sebagai kebutuhan. Tapi tahukah anda, kandungan rokok sangat tidak bersahabat untuk kesehatan tubuh anda.
  6. Mulai hari anda dengan tertawa atau tersenyum. Karena aktivitas tersenyum maupun tertawa berdampak sangat baik untuk meningkatkan daya tahan tubuh serta kesehatan tubuh itu sendiri. Anda dapat memulainya dengan sering bercanda dengan teman atau menonton berbagai acara komedi di televisi.
  7. Usahakan untuk membatasi, mengurangi atau bahkan menghilangkan untuk mengkonsumsi aneka makanan siap saji. Dengan mulai memasak makanan sendiri, anda akan lebih mengetahui, apakah makanan yang anda masak baik untuk kesehatan tubuh anda atau malah berdampak buruk bagi kesehatan tubuh anda. 
 Baca artikel menarik lainya disini

tips gaya hidup sehat pengertian gaya hidup sehat artikel gaya hidup sehat gaya hidup sehat alami gaya hidup sehat dengan makanan organik gaya hidup sehat modern makalah gaya hidup sehat gaya hidup sehat rasulullah

7 Bahaya Tidak Berkeringat Bagi Kesehatn Tubuh Anda

 7 Bahaya Tidak Berkeringat Bagi Kesehatn Tubuh Anda  7 Bahaya Tidak Berkeringat Bagi Kesehatn Tubuh Anda Berkeringat itu sehat...!!!. Inilah salah satu fakta yang memang terbukti benar dan tidak diragukan lagi oleh semua orang. Keringat sendiri dapat muncul saat tubuh melakukan berbagai aktivitas super sibuk ataupun saat melakukan kegiatan berolahraga seperti lari dengan jarak yang lumayan jauh. Sebagian besar dari kita tentu tidak setiap hari berkeringat. Tapi, tahukah anda, semakin sering kita berkeringat maka semakin sehat tubuh yang anda miliki. Lalu, apa saja bahaya tidak berkeringat bagi kesehatan tubuh anda...???

     Sahabat, tips kesehatan. Berkeringat merupakan cara tubuh untuk menjaga dan menormalkan suhu tubuhnya. Berkeringat juga memiliki fungsi mengeluarkan berbagai racun dari tubuh yang dikeluarkan melalui pori-pori tubuh, saat seseorang mengeluarkan keringat dari badannya. Dalam hal ini, olahraga merupakan salah satu aktivitas fisik untuk merangsang tubuh mengeluarkan keringat. Begitu pentingnya berkeringat itu sendiri bagi tubuh anda. Tips kesehatan kali ini akan mengulas bahaya tidak berkeringat bagi tubuh. Berikut ini bahaya tidak berkeringat bagi kesehatan tubuh anda :
  1. Menumpuk Racun Di Tubuh Anda. Berkeringat merupakan sarana untuk mengeluarkan racun dalam tubuh dengan mudah dan alami. Jadi, disarankan untuk sering melakukan aktivitas fisik seperti berjalan kaki ke tempat kerja yang lumayan dekat ataupun berolahraga rutin setiap pagi hari.
  2. Tidak Seimbangnya Suhu Tubuh Anda. Ini dikarenakan, saat seseorang berkeringat, maka akan berefek pada makin normal dan seimbanya suhu didalam tubuh seseorang. Sehingga, tubuh akan lebih fresh dan bugar, setelah bercucuran keringat.
  3. Kulit Terlihat Kusam Dan Kering. Berkeringat merupakan salah satu sarana membersihkan racun pada tubuh serta menangkal tumbuhnya jerawat atau komedo serta gangguan kulit lainnya. Maka dengan sering berkeringat, kulit wajahpun akan tampak lebih awet muda dan selalu bersinar.
  4. Menurunkan Sistem Imun Tubuh Anda. Ini dikarenakan, dengan berkeringat akan mampu memicu produksi sel darah putih. Fungsi sel darah putih didalam tubuh itu sendiri sebagai penangkal berbagai viurs dan bakteri yang bisa membahayakan kesehatan tubuh anda.
  5. Memicu Berat Badan Berlebih. Ini dikarenakan, berkeringat saat berolahraga maupun beraktivitas terbukti efektif menurunkan berat badan pada tubuh. Saat seseorang berolahraga dan mengeluarkan keringat, hal ini berkaitan dengan kegiatan membakar kalori didalam tubuh seseorang.
  6. Meningkatkan Tingkat Stres. Bagi seseorang yang ingin terhindar dari dampak stres pada pikiran yang terus meningkat, sangat dianjurkan untuk berolahraga. Sehingga bisa mengeluarkan keringat. Karena tingkat stres pada pikiran akan menurun, dengan berkeringat saat berolahraga.
  7. Jantung Yang Tidak Sehat. Agar kesehatan jantung terus meningkat, maka dianjurkan untuk rutin berolahraga. Agar memicu keluarnya keringat dalam tubuh. Karena dengan berkeringat akan melancarkan sirkulasi darah yang masuk dan keluar dari jantung. Sehingga jantungpun akan terjaga kesehatannya.
 Baca artikel menarik lainya disini

berkeringat saat tidur malam manfaat berkeringat berkeringat saat makan berkeringat di kepala berkeringat dingin berkeringat setelah minum air putih berkeringat terus berkeringat setelah minum obat

Inilah 5 Manfaat Tersenyum Bagi Kesehatan Anda

Inilah 5 Manfaat Tersenyum Bagi Kesehatan Anda
Inilah 5 Manfaat Tersenyum Bagi Kesehatan Anda   Sudahkah anda tersenyum hari ini...???. Kalau belum, mungkin ada baiknya, anda lakukan sekarang juga dan anda bisa melakukan aktivitas tersenyum lebih sering pada waktu dan tempat yang semestinya. Senyum merupakan aktivitas yang paling mudah dilakukan oleh manusia dan memiliki manfaat yang sangat besar untuk kesehatan tubuh dan jiwa kita. Lalu, manfaat apa saja yang dapat kita peroleh dari senyum tersebut untuk kesehatan kita....???

       Sahabat, tips kesehatan. Banyak sekali manfaat yang dapat kita peroleh dari tersenyum tersebut bagi kesehatan tubuh dan jiwa. Dengan melakukan aktivitas tersenyum mampu meningkatkan sistem kekebalan tubuh kita. Tapi bukan itu saja manfaat tersembunyi dari aktivitas tersenyum tersebut. Tips kesehatan kali ini akan mengetengahkan sebuah artikel tentang manfaat tersenyum bagi kesehatan anda. Sahabat, tips kesehatan, inilah 5 manfaat tersenyum bagi kesehatan anda
  1. Manfaat tersenyum ternyata dapat membuat anda merasa lebih baik dari sebelumnya dan juga mampu meningkatkan suasanan hati anda. Oleh karena itulah, usahakan selalu tersenyum di saat anda merasakan kesedihan dan berpikiran positif terhadap segala sesuatu yang anda alami agar anda merasa jauh lebih baik dan menjadi seseorang yang selalu berpikiran positif dan tidak menjadi sangat terpuruk karena kesedihan tersebut.
  2. Manfaat tersenyum berikutnya yaitu mampu menghilangkan stress dalam kehidupan anda saat menjalani aktivitas yang menguras tenaga dan pikiran anda sepanjang hari. Lakukan aktivitas tersenyum selama satu atau dua menit untuk menghilangkan stress tersebut pada waktu dan tempat yang semestinya.
  3. Manfaat tersenyum yang ketiga yaitu dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh anda. Ini dikarenakan, saat anda tersenyum maka tubuh anda akan merasa lebih rileks sehingga daya tahan tubuh anda akan meningkat seiring aktivitas tersenyum yang anda lakukan tersebut.
  4. Manfaat tersenyum yang keempat yaitu dapat menghilangkan rasa sakit yang dialami oleh tubuh anda. Ini dikarenakan, saat anda tersenyum maka akan memicu meningkatnya hormon endorfin. Hormon endorfin merupakan hormon yang dapat menghilangkan rasa sakit alami yang dialami oleh tubuh anda.
  5. Manfaat tersenyum yang kelima akan membuat anda tampak lebih awet muda dan terlihat tampak lebih sehat. Ini dikarenakan, saat anda tersenyum maka otot-otot wajah anda akan terangkat sehingga akan membuat anda akan tampak lebih awet muda. 
 Baca artikel menarik lainya disini

manfaat dari tertawa menangis dan marah manfaat senyum dalam islam manfaat tersenyum español berita manfaat dari tersenyum manfaat tersenyum bagi kesehatan manfaat senyum bagi tubuh manfaat senyum untuk wajah manfaat senyum di pagi hari

7 Bahaya Makanan Pedas Bagi Kesehatan Anda

7 Bahaya Makanan Pedas Bagi Kesehatan Anda 7 Bahaya Makanan Pedas Bagi Kesehatan Anda  Sahabat, tips kesehatan. berbagai makanan bisa dinikmati di tanah air tercinta kta, Indonesia. Dari sabang sampai merauke. Semuanya sangat lezat dan sangat sesuai dengan lidah kita tentunya. Dari makanan yang berbahan pedas maupun tidak pedas. Lalu apakah makanan favorit yang anda gemari di lingkungan tempat tinggal anda….??

     Bagi anda yang menyukai makanan pedas sebaiknya mulai dari sekarang, anda mengurangi makanan pedas tersebut. Ini dikarenakan, ternyata memakan makanan yang berasa pedas sangat tidak baik untuk kesehatan tubuh anda. Tips kesehatan, Berikut ini 7 Bahaya Makanan Pedas :
  1. Makanan pedas mengakibatkan kerusakan dinding lambung. Ini dikarenakan, jenis makanan yang pedas merupakan kombinasi asam dan terlalu banyak asam masuk keperut, maka menyebabkan kerusakan dinding lambung anda. 
  2.  Makanan pedas mengakibatkan penyakit Gastritis atau maag akut. Gejala gastritis yaitu seperti muntah, mual-mual, diare. 
  3.  Makanan pedas mengakibatkan penyakit Ulkus Gaster atau tukak lambung. Gejala yang Nampak, ketika anda terkena penyakit ini yaitu perut serasa terbakar, gejala mual-mual, muntah-muntah. 
  4. Makanan pedas mengakibatkan anda terkena insomnia atau susah tidur pada malam hari. Sehingga sebaiknya anda tidak memakan makanan pedas di saat malam hari. Karena istrihat anda tidak akan nyaman. 
  5. Makanan pedas mengakibatkan anda akan kehilangan nafsu makan. Jadi usahakan untuk mengurangi makanan yang berasa pedas untuk kesehatan tubuh anda. 
  6.  Makanan pedas mengakibatkan berat badan anda semakin menurun. Jadi kurangi atau hilangkan dari kebiasan memakan makanan yang pedas jika anda ingin agak gemuk atau anda yang tergolong kurus. 
  7. Makanan pedas mengakibatkan anda terkena serangan sakit kepala dari dampak penyakit gastritis. Karena terlalu banyak mengkonsumsi makanan pedas tersebut.  
 Baca artikel menarik lainya disini

manfaat makanan pedas bahaya makan makanan pedas bahaya makanan pedas untuk ibu hamil bahaya makan pedas dampak makanan pedas dampak makanan pedas bagi ibu hamil dampak makanan pedas pada ibu hamil 10 makanan paling pedas di dunia

Tips Jitu Menangkal Rasa Kantuk Atau Mengantuk

Tips Jitu Menangkal Rasa Kantuk Atau Mengantuk
Tips Jitu Menangkal Rasa Kantuk Atau Mengantuk  Mengantuk merupakan hal wajar yang di alami oleh semua orang di semua kalangan umur. Rasa kantuk juga mengindikasikan bahwa tubuh membutuhkan waktu untuk istirahat dari berbagai aktivitas atau pekerjaan yang sedang di lakukan serta untuk menjaga kesehatan tubuh. Rasa kantuk biasanya datang saat  malam hari saat semua aktivitas telah selesai di jalankan. Namun, terkadang rasa kantuk dapat menyerang di saat seseorang sedang sibuk dengan berbagai aktivitas yang super penting pada pagi dan siang harinya. Lalu, adakah tips jitu menangkal rasa kantuk atau mengantuk yang terbukti ampuh serta efektif...???

   Sahabat, tips kesehatan. Tidak sedikit dari kita yang sering terserang rasa kantuk di saat harus menyelesaikan deadline tugas. Penulis sendiri juga sering di hinggapi rasa kantuk saat sedang menulis artikel tentang kesehatan. Untuk itulah, untuk meningkatkan produktivitas, semangat serta etos kerja, seyogyanya rasa kantuk dapat di hilangkan saat bekerja ataupun beraktivitas. Berikut ini tips jitu menangkal rasa kantuk atau mengantuk : 
  1. Berjalanlah Sejenak. Terlalu lama duduk di meja kerja  akan menyebabkan rasa bosan, di hinggapi rasa kantuk serta tidak baik bagi kesehatan. Solusinya, berjalan jalanlah selama beberapa menit untuk membuang rasa mengantuk tersebut.
  2. Tidurlah Siang. Penulis pernah mempraktekkan tidur siang selama kurang lebih beberapa menit saat istirahat siang. Terbukti, dapat menghilangkan rasa kantuk saat di haruskan untuk bekerja atau beraktivitas sesudahnya.
  3. Jangan Bekerja Dengan Pencahayaan Redup. Memilih untuk membuat ruang kerja lebih terang menjadi salah satu alternatif untuk meningkatkan produktivitas kerja dan berdampak positif untuk mengatasi rasa kantuk yang sering mendera.
  4. Istirahatkan Indera Mata. Terlalu lama menatap layar monitor komputer dapat meningkatkan kebosanan, merusak organ mata serta mudah mengantuk. Solusinya, istirahatkan mata selama beberapa menit setelah menatap komputer selama setengah jam.
  5. Sediakan Camilan Sehat. Makan buah-buahan di sela-sela rutinitas kerja merupakan solusi yang terbukti efektif untuk mengusir rasa kantuk. Ini dikarenakan, buah merupakan makanan yang kaya akan kandungan vitamin dan serat untuk menutrisi tubuh dan mampu menghindarkan anda dari kelelahan dan rasa kantuk.
  6. Stop Makanan Berlemak Tinggi. Usahakan tidak mengkonsumsi berbagai makanan yang memiliki kandungan lemak yang tinggi saat sarapa pagi maupun makan siang. Ini dikarenakan, makanan berlemak tinggi berkaitan dengan seringnya seseorang merasa cepat lelah serta mengantuk.
  7. Berhenti Bergadang Larut Malam. Ini merupakan salah satu penyebab utama banyak di antara kita yang sering dilanda kantuk. Tidur lebih awal atau tidur cukup pada malam hari merupakan solusi ampuh untuk mengatasi rasa kantuk saat mulai bergelut dengan aktivitas super sibuk.
 Baca artikel menarik lainya disini

Waspada Bahaya Terlalu Lama Duduk Bagi Kesehatan Anda

Waspada Bahaya Terlalu Lama Duduk Bagi Kesehatan Anda Waspada Bahaya Terlalu Lama Duduk Bagi Kesehatan Anda  Duduk merupakan kegiatan rutin yang sering dilakukan oleh semua orang di semua lapisan umur. Banyak sekali waktu telah di habiskan pada kegiatan yang satu ini. Berbagai faktor yang menjadi penyebabnya. Bagi pekerja kantoran, banyak sekali pekerjaan yang harus mereka selesaikan dengan hanya duduk di ruang kerja. Begitupun bagi yang hobi berinternet, duduk selama berjam-jam pun tidak akan pernah mereka sadari. Padahal, ada fakta mengejutkan bahwa terlalu lama duduk pada aktivitas harian akan membahayakan kesehatan tubuh dan mengundang berbagai penyakit mematikan. Lalu, apa saja bahaya terlalu lama duduk bagi kesehatan tubuh tersebut....???

      Sahabat, tips kesehatan.Menurut the Diabetes Group at the University of Leicester, terkuak fakta bahwa seseorang yang banyak menghabiskan waktunya dengan duduk yang terlalu lama akan memiliki resiko besar terserang penyakit diabetes, jantung dan memperpendek usia. Para peneliti tersebut juga menyarankan untuk meningkatkan aktivitas fisik seperti berjalan-jalan untuk mengurangi atau menghilangkan berbagai efek buruk dari terlalu lama duduk tersebut. Menurut Prof Stuart Biddle dari loughborough University, mereka yang pergi ke tempat gym setelah seharian duduk memiliki kesehatan tubuh yang lebih baik daripada mereka yang langsung menonton televisi setelah seharian duduk dalam pekerjaannya.Waspada Bahaya Terlalu Lama Duduk Bagi Kesehatan Anda
     Kehidupan yang serba mudah di era di gital memang berdampak positif dalam hal mempercepat semua pekerjaan seseorang. Namun, tidak berdampak positif pada peningkatan kualitas kesehatan pada tubuh. Ini dikarenakan, rutinitas yang kita lakukan banyak dilakukan di depan komputer maupun laptop yang mengharuskan seseorang untuk duduk dalam waktu yang relatif lama. Berbagai solusi dapat kita lakukan untuk mengurangi atau bahkan menghilangkan berbagai dampat buruk akibat terlalu lama duduk tersebut. 
  1. Rutin berolahraga pagi selama 30 menit merupakan tips untuk menyehatkan seluruh anggota tubuh dan persendian anda. Anda dapat memulainya dengan berjalan santai, berlari pelan, bersepeda atau bahkan berenang. 
  2. Bagi pekerja kantoran, usahakan untuk memberikan jeda beberapa menit saat beraktivitas selama kurang lebih setengah jam. Dengan melakukan aktivitas jalan di tempat atau berjalan-jalan sebentar keluar ruangan kerja anda.
  3. Bagi peselancar dunia maya atau yang hobi berinternet, maka berikan istirahat pada organ mata dan berjalanlah keluar ruangan selama beberapa menit setelah duduk selama 30 menit di depan layar komputer atau laptop.
  4. Terlalu lama  menonton televisi akan memaksa seseorang untuk duduk dengan durasi waktu yang lama. Oleh karena itulah, bersegeralah mematikan televisi saat jam tidur malam telah tiba atau batasi untuk menonton acara televisi untuk hidup yang lebih sehat. 
 Baca artikel menarik lainya disini

Tags efek duduk terlalu lama akibat terlalu lama didepan komputer efek samping duduk terlalu lama terlalu lama duduk menyebabkan dampak duduk terlalu lama duduk terlalu lama pinggang sakit duduk terlalu lama kaki bengkak duduk terlalu lama pusing

7 Dampak Terburuk Jika Kita Malas Berolahraga Pagi

7 Dampak Terburuk Jika Kita Malas Berolahraga Pagi 7 Dampak Terburuk Saat Malas Berolahraga Pagi  Olahraga merupakan salah satu aktivitas fisik yang sangat menyehatkan tubuh seseorang. Berbagai gerakan olahraga yang di lakukan sangat bermanfaat untuk semua persendian dan otot-otot tubuh yang kita miliki. Banyak sekali jenis olahraga yang bisa kita praktekkan seperti berjalan, berlari, senam, bersepeda dan lain sebagainya. Terkait dengan waktu berolahraga, pagi hari sebelum beraktivitas atau bekerja merupakan waktu yang sangat baik untuk melakukan olahraga tersebut. Namun rasa malas sering mengiringnya. Lalu, apa saja dampak terburuk saat malas berolahraga pagi bagi kesehatan tubuh tersebut....???

     Sahabat, tips kesehatan. Banyak sekali faktor yang membuat seseorang malas berolahraga di pagi hari. Salah satunya, karena malam hari di gunakan untuk bergadang. Sehingga mata masih mengantuk dan niat untuk berolahraga pun menjadi tidak ada. Oleh karena itulah, mulailah dengan tidur tidak larut malam. Sehingga kita pun dapat bangun lebih awal pula. Olahraga merupakan aktivitas fisik yang paling menyehatkan. Tips kesehatan kali ini akan mengulas berbagai dampak terburuk saat seseorang jarang atau tidak pernah berolahraga pagi. Berikut ini 7 dampak terburuk saat malas berolahraga pagi : 
  1. Membuat berat tubuh tidak ideal atau proporsional. Dalam hal ini, masalah kegemukan atau terlalu kurus tidak akan terjadi, jika seseorang rutin berolahraga setiap pagi.
  2. Menurunkan sistem kekebalan tubuh. Sehingga tubuh mudah terserang berbagai penyakit akibat penurunan sistem imun yang dimiliki tubuh seperti flu, batuk dan lain sebagainya.
  3. Menurunakan semangat hidup dan percaya diri anda. Olahraga mampu membangkitkan semangat anda untuk memulai aktivitas atau bekerja serta mampu menumbuhkan rasa percaya diri yang tinggi terhadap diri sendiri.
  4. Lebih cepat merasa capek dengan aktivitas yang ringan sekalipun. Dengan rutin berolahraga pagi dapat meningkatkan energi yang ada di tubuh anda. Sehingga rasa capek tidak akan kita rasakan, jika rutin berolahraga setiap pagi.
  5. Sulit tertidur di malam hari. Ini dikarenakan, jika seseorang rutin berolahraga setiap pagi, maka tidur malam akan terasa lebih pulas dan nyenyak tanpa mengalami masalah yang terkait dengan tidur.
  6. Meningkatnya rasa stress yang di miliki. Olahraga merupakan kegiatan yang mudah dan menyenangkan. Sehingga akan mengurangi atau bahkan menghilangkan rasa stress atau rumitnya masalah yang sedang anda hadapi.
  7. Mengundang Penyakit Mematikan. Kurang berolahraga juga berpotensi mengundang berbagai penyakit berbahaya seperti peyakit jantung, kanker, diabetes serta stroke.
 Baca artikel menarik lainya disini

solusi bagi yang malas berolahraga unik agar anda tidak malas berolahraga cara unik agar tidak malas berolahraga

5 Manfaat Dashyat Mandi Air Dingin Di Pagi Hari

5 Manfaat Dashyat Mandi Air Dingin Di Pagi Hari
5 Manfaat Dashyat Mandi Air Dingin Di Pagi Hari  Sahabat, tips kesehatan. Duingiiiiinnnn.......bangeeeettttt......, mungkin itulah yang pertama kita rasakan saat membasahi tubuh dengan air dingin di pagi hari. Setelah terbangun dari tidur panjang dimalam hari, mandi pagi merupakan aktivitas yang sebaiknya dilakukan oleh setiap orang yang sehat. Hal ini mungkin sudah terbiasa dilakukan oleh sebagian orang, tapi tidak sedikit dari kita yang meninggalkan rutinitas mandi di pagi hari dengan berbagai alasan yang mengiringinya. Mandi air dingin dipagi hari ternyata memiliki manfaaat luar biasa untuk kesehatan tubuh setiap orang. Lalu, apa saja manfaat dahsyat mandi air dingin di pagi hari tersebut....???

    Ada tiga gaya hidup sehat yang dapat dilakukan setiap orang sebelum jam 6 pagi yaitu berolahraga pagi, minum air putih serta mandi dengan air dingin. Khusus untuk mandi pagi merupakan salah satu aktivitas yang begitu sulit dilakukan oleh sebagian orang. Dinginnya air di pagi hari akan membuat rasa malas untuk memulai aktivitas mandi pagi tersebut. Tapi ada kabar baik bagi anda yang mulai membiasakan diri dengan mandi air dingin di pagi hari. Tips kesehatan sangat antusias menguraikan berbagai manfaat yang akan didapatkan dari mandi air dingin di pagi hari. Berikut ini 5 manfaat dahsyat mandi air dingin di pagi hari :
  1. Meningkatkan Sistem Daya Tahan Tubuh Anda. Mandi air dingin dipagi hari akan merangsang tubuh anda untuk memproduksi sel darah putih lebih banyak. Sel darah putih inilah yang berperan menangkal serangan berbagai virus, kuman dan bakteri yang bisa membahayakan kesehatan tubuh anda.
  2. Melancarkan Sirkulasi Darah Anda. Dengan lancarnya aliran darah keseluruh tubuh maka seluruh organ tubuh pun juga tetap terjaga dan terpelihara kesehatannya. Disamping itu, manfaat lainnya yaitu mempercepat proses penyembuhan, serta menguragi berbagai jenis peradangan pada tubuh.
  3. Mengurangi Tingkat Stres Pada Pikiran Anda. Dengan mulai membasahi tubuh dengan air dingin dipagi hari akan memastikan seluruh bagian tubuh mendapatkan pasokan oksigen dalam jumlah yang cukup. Kebutuhan oksigen pada organ yang terpenuhi akan mampu mengurangi tingkat stres yang dialami.
  4. Meningkatkan Kesuburan Kaum Pria. Mandi air dingin dipagi hari sangat bermanfaat bagi para pria. Ini dikarenakan, dengan mulai mandi air dingin dipagi hari akan merangsang sekaligus memicu produksi salah satu hormon pada pria yaitu testoteron.
  5. Meningkatkan Kesehatan Rambut Di Kepala Anda. Mandi air dingin dipagi hari ternyata juga mampu menjaga dan meningkatkan kesehatan rambut atau mahkota kepala anda. Ini dikarenakan, dengan mulai mandi air dingi dpagi hari akan semakin memperkuat akar rambut yang membuat rambut tidak mudah rontok maupun kusam.
 Baca artikel menarik lainya disini

7 Tanda -Tanda Jantung Anda Tidak Sehat

7 Tanda -Tanda Jantung Anda Tidak Sehat
 Tanda -Tanda Jantung Anda Tidak Sehat  Sahabat, Tips kesehatan. Jantung merupakan salah satu organ tubuh pada manusia yang sangat vital. Kenapa sangat vital...???. Ini dikarenakan, fungsi jantung yang merupakan organ pemompa darah yang memompakan darah keseluruh tubuh kita dan darah ini juga yang membawa nutrisi dan oksigen yang akan di distribusikan keseluruh tubuh. Tidak bisa dibayangkan, ketika jantung tersebut sudah tidak berfungsi lagi ataupun tidak sehat lagi. Lalu, adakah tanda-tanda jantung kita sudah tidak sehat....???

       Sebenarnya ada beberapa tanda-tanda awal bahwa jantung anda sudah dalam kondisi tidak sehat lagi. Ini dapat diketahui dari berbagai gejala-gejala awal yang dapat di tunjukkan oleh beberapa bagian tubuh. Oleh karena itulah, tips kesehatan kali ini akan mengetengahkan sebuah artikel tentang tanda-tanda jantung dalam kondisi tidak sehat. Berikut ini 7 tanda-tanda jantung tidak sehat :
  1. Disfungsi ereksi merupakan tanda jantung anda dalam kondisi tidak sehat. Jadi ketika, anda mengalami gejala disfungsi ereksi, ini merupakan sebuah tanda bahwa jantung anda mengalami masalah yang berkenaan dengan penyakit jantung.
  2. Tanda-tanda awal jantung anda tidak sehat yang kedua yaitu ketika anda mendengkur saat tertidur. Jadi ketika anda mendengkur saat tidur dimalam hari, ini merupakan tanda-tanda jantung anda dalam kondisi tidak sehat.
  3. Tanda-tanda berikutnya yaitu jika anda mengalami sakit pada gusi, gusi bengkak maupun gusi yang berdarah. Jadi gejal-gejala tersebut merupakan tanda -tanda bahwa jantung anda sudah tidak dalam kondisi sehat.
  4. Tanda-tanda yang keempat yaitu jika jika kaki, pergelangan kaki, pergelangan tangan, atau jari-jari anda terasa membengkak. Ini merupakan tanda-tanda bahwa jantung anda dalam kondisi tidak sehat.
  5. Tanda-tanda yang kelima yaitu denyut jantung anda yang tidak teratur. Jadi jika denyut jantung anda tidak teratur ini merupakan sebuah indikasi bahwa jantung anda dalam kondisi tidak sehat.
  6. Gejala awal jantung anda dalam kondisi tidak sehat berikutnya yaitu ada nyeri pada dada dan bahu anda. Jadi ketika anda merasakan nyeri pada pada dada dan bahu anda, ini merupakan indikasi kuat bahwa jantung anda dalam kondisi tidak sehat.
  7. Tanda-tanda awal jantung anda dalam kondisi tidak sehat yaitu jika anda mengalami sesak nafas. Jadi gejala sesak nafas merupakan sebuah sinyal bahwa jantung anda dalam kondisi tidak sehat.
 Baca artikel menarik lainya disini

tanda tanda jantung tidak sehat bermusuhan bikin jantung tidak sehat 2010 ciri-ciri jantung sehat tips jantung sehat senam jantung sehat gambar jantung sehat gerakan senam jantung sehat pengertian senam jantung sehat

7 Hal Yang Sangat Dicintai Oleh Tubuh Anda

 7 Hal Yang Sangat Dicintai Oleh Tubuh Anda 7 Hal Yang Sangat Dicintai Oleh Tubuh Anda Sahabat, tips kesehatan. Memiliki tubuh yang sehat menjadi faktor terpenting untuk menjalani setiap aktivitas atau pekerjaan yang kita lakukan setiap hari. Tubuh dapat di ibaratkan seperti seorang kekasih atau pacar yang mana harus dimengerti tentang apa yang diinginkannya untuk kita lakukan. Apapun akan kita lakukan agar orang-orang terkasih tersebut dapat merasa nyaman atau bahagia di samping kita. Namun, terkadang sebagian orang seperti tidak memperdulikan berbagai hal yang yang berkaitan dengan kesehatan tubuh tersebut. Nah, apa saja hal-hal yang sangat cintai tubuh anda...???

    Sakit menjadi sebuah pertanda bahwa kita harus lebih menjaga dan memperhatikan tentang cara mencintai tubuh yang benar. Saat terserang sakit flu, ini mengindikasikan bahwa daya tahan tubuh telah menurun serta kurangnya asupan makanan yang dapat meningkatkan daya tahan tubuh yang kita miliki. Untuk itulah, seharusnya kita mulai memperdulikan tentang berbagai hal yang di butuhkan oleh tubuh agar tetap sehat setiap saat. Tips kesehatan, berikut ini 7 hal yang dicintai oleh tubuh anda :
  1. Tidur Yang Cukup Setiap Hari. Tubuh juga membutuhkan istirahat yang cukup untuk mengembalikan ke kondisi normalnya. Maka dari itulah, Tidur merupakan solusi mudah untuk mencintai tubuh anda.
  2. Olahraga Setiap Pagi. Berjalan santai, berlari maupun bersepeda menjadi aktivitas awal di pagi hari yang bisa menyehatkan tubuh yang anda miliki.
  3. Penuhi Makanan Bergizi. Aneka macam sayur-sayuran serta buah-buahan merupakan sumber vitamin yang sangat di cintai dan diperlukan oleh seluruh organ tubuh anda.
  4. Minum Air Putih Yang Cukup. Tubuh membutuhkan asupan air putih untuk memperlancar proses pencernaan, membuang racun-racun pada tubuh, menjaga berat badan tetap ideal serta kesehatan tulang anda
  5. Stop Dari Berbagai Kebiasaan Buruk. Seandainya tubuh dapat berbicara, maka merokok, minum beralkohol merupakan sesuatu yang harus dihentikan mulai dari sekarang. Karena berbagai kebiasaan buruk tersebut malah akan merusak seluruh organ tubuh anda.
  6. Tamasya, Rekreasi Atau Berlibur Secara Berkala. Aktivitas atau pekerjaan yang dilakukan setiap hari tentu akan menguras tenaga pada tubuh dan pikiran anda. Untuk merilekskan tubuh, ada baiknya menggunakan akhir pekan atau hari libur untuk pergi ke berbagai tempat yang anda sukai.
  7. Mulailah Dengan Senyuman. Tersenyum mememiliki manfaat besar untuk meningkatkan kesehatan tubuh yang anda miliki. Ini dikarenakan, Tersenyum atau tertawa dapat membantu meningkatkan sistem imun yang dimiliki oleh tubuh. 
Baca artikel menarik lainya disini

Tags cara sehat menurunkan berat badan secara alami cara sehat alami cara sehat menurunkan berat badan cara sehat mengecilkan perut cara sehat menambah berat badan cara sehat menggemukan badan cara sehat ibu hamil cara sehat untuk gemuk

6 Makanan Penyebab Sakit Jantung Anda

  6 Makanan Penyebab Sakit Jantung Anda  Menjaga kesehatan jantung menjadi salah satu hal yang tidak boleh anda abaikan dalam kehidupan anda. Ini dikarenakan, begitu vitalnya fungsi jantung yang menjadi salah satu anggota tubuh anda tersebut. Meskipun penyakit jantung merupakan salah satu penyakt yang sulit terdeteksi keberadaannya. Namun, berbagai hal dapat kita lakukan untuk meminimalisir penyakti jatung tersebut. Salah satunya dengan menghindari berbagai makanan yang menjadi penyebab penyakit jantung tersebut. Lalu, apa saja makanan penyebab penyakit jantung tersebut...???
     Sahabat, tips kesehatan. Penyakit jantung tersebut  sebenarnya dapat kita hindari dengan menerapkan pola hidup sehat dalam kehidupan anda sehari-hari. Anda mungkin tidak menyadari bahwa ada jenis-jenis makanan yang anda makan tiap harinya berpotensi menyebabkan penyakit jantung anda tersebut. Tips kesehatan kali ini akan mengetenghakan aneka makanan yang menjadi penyebab sakit pada organ jantung anda tersebut. Tips kesehatan, berikut ini 6 makanan penyebab sakit jantung anda :
  1. Makanan yang pertama yaitu berbagai makanan olahan yang sering anda makan sehari-hari seperti aneka olahan keripik. Tidak ada salahnya mengkonsumsi aneka makanan olahan tersebut jika anda memakannya dalam jumlah yang wajar dan tidak berlebihan. Karena jika berlebihan dapat berpotensi menyebabkan resiko penyakit jantung.
  2. Telur menjadi salah satu makanan yang berpotensi menjadi penyebab penyakit jantung terutama kuning telurnya. Namun jangan menjadikan anda alergi untuk memakan telur. Karena makan telur dalam jumlah yang cukup tidak akan membahayakan jantung anda tersebut atau denngan kata lain jangan berlebih dalam mengkonsumsi telur tersebut. Ini dkiarenakan memakan telur dalam jumlah berlebihan dapat meningkatkan jumlah kolesterol yang dapat meningkatkan resiko penyakit jantung.
  3. Makanan berikutnya yang berpotensi menyebabkan penyakit jantung tersebut yaitu garam. Dalam hal ini aneka makanan asin yang mungkin kita konsumsi setiap harinya tanpa pernah kita sadari dapat menyebabkan penyakit jantung tersebut, seperti aneka makanan ringan kemasan dan sayuran yang terlalu asin.
  4. Berbagai makanan yang mengandung lemak jenuh juga dapat berpotensi menjadi salah satu penyebab sakit jantung tersebut jika di konsumsi berlebihan. Berbagai makanan yang mengandung lemak jenuh antara lain daging merah, aneka produk susu, kelapa dan minyak sawit. Aneka makanan tersebut dapat menyebakan arteri pada organ jantung dapat mengeras dan menyempit.
  5. Makanan manis dapat juga berpotensi menjadi salah satu penyebab penyakit jantung jika di konsumsi secara berlebihan. Ini dikarenakan, makanan manis dapat menyebabkan penyakit diabetes yang mana merupakan faktor resiko penyakit pada organ jantung anda.
  6. Berbagai makanan yang dipanggang maupun makanan cepat saji juga berpotensi menjadi penyebab serangan jantung jika dikonsumsi secara berlebihan. Ini dikarenakan, makanan tersebut banyak mengandung lemak yang tidak baik untuk organ jantung anda. 
 Baca artikel menarik lainya disini

7 Kebiasaan Buruk Penurun Kesehatan Tubuh Anda

7 Kebiasaan Buruk Penurun Kesehatan Tubuh Anda7 Kebiasaan Buruk Penurun Kesehatan Tubuh Anda Hidup sehat seharusnya menjadi skala prioritas utama masyarakat modern sekarang ini. Berbagai kemajuan teknologi seperti dua sisi yang saling berlawanan, satu sisi akan semakin mempermudah semua pekerjaan, tapi di lain sisi berdampak buruk terhadap kualitas kesehatan tubuh itu sendiri. Berbagai kebiasaan buruk selalu mengiringi dari berbagai kemajuan teknologi serta dalam kehidupan kita sehari -hari. Sehingga akan mampu menurunkan kesehatan tubuh secara perlahan-lahan sampai drastis. Lalu, apa saja berbagai kebiasaan buruk yang dapat menurunkan kesehatan tubuh secara drastis...???

    Sahabat, tips kesehatan. Berbagai kebiasaan buruk seolah-olah sudah menjadi kebiasaan ataupun rutinitas hidup sehari-hari tanpa di sadari. Ada sebagian yang dengan cepat menyadarinya, namun tidak sedikit pula yang mengabaikannya. Padahal, seharusnya kita lebih memperhatikan kesehatan tubuh kita sendiri. Tips kesehatan akan merangkum berbagai kebiasaan buruk yang berdampak nyata terhadap menurunnya kualitas hidup seseorang. Berikut ini 7 kebiasaan buruk yang menurunkan kesehatan tubuh secara drastis :
  1. Malas Berolahraga Pagi. Semua orang tentu setuju bahwa berolahraga di pagi hari sangat baik untuk kesehatan seluruh tubuh. Namun, karena sering bergadang hingga larut malam, maka kita pun selalu bangun telat dan lupa berolahraga pada pagi harinya.
  2. Penggunaan Hanphone Serta Aneka Gadget Tanpa Mengenal Waktu Dan Tempat. Saat sedang asyik di depan layar komputer, kita sering mengabaikan waktu. Sehingga kita mampu duduk berjam-jam serta menatap layar komputer tanpa memperhatikan kesehatan tubuh dan mata.
  3. Mengabaikan Jam Makan Harian. Salah satu faktor pemicunya mungkin terlalu padatnya pekerjaan yang dilakukan. Padahal tubuh membutuhkan asupan energi untuk menopang semua pekerjaan yang anda jalankan.
  4. Merokok Dan Minuman Beralkohol. Kedua kebiasaan tersebut sangat tidak bersahabat dengan tubuh serta mampu merusak seluruh kesehatan anggota tubuh. Namun faktanya, masih saja menjadi kebiasaan hidup masyarakat modern.
  5. Malas Mencuci Tangan. Berbagai virus, kuman sekaligus bakteri dapat dengan mudah masuk ke tubuh lewat tangan anda. Untuk itulah, Biasakanlah mencuci tangan dengan sabun sebelum makan merupakan kebiasaan sehat yang sangat di anjurkan.
  6. Menonton Siaran Sepakbola Atau Acara Di Televisi Hingga Tengah Malam. Tubuh memerlukan istirahat yang cukup, supaya stamina dapat pulih dan normal. Untuk itulah, segera matikan tv saat jam tidur yang sudah ditentukan lebih awal.
  7. Mengkonsumsi Makanan Tidak Bergizi Atau Asal Kenyang Saja. Tubuh membutuhkan nutrisi dari berbagai makanan yang memiliki berbagai kandungan gizi. Mulai mengkonsumsi berbagai sayuran hijau serta aneka buah-buahan merupakan langkah besar yang dapat diambil.
 Baca artikel menarik lainya disini

kesehatan tubuh wanita cara menjaga kesehatan tubuh wanita manfaat sarapan bagi kesehatan tubuh kesehatan tubuh manusia pengertian kesehatan tubuh kesehatan tubuh pria tips kesehatan tubuh artikel kesehatan tubuh

7 Gaya Hidup Sehat Untuk Mencegah Kematian Dini

7 Gaya Hidup Sehat Untuk Mencegah Kematian Dini  Sahabat, tips kesehatan. Gaya hidup sehat menjadi hal yang sangat sulit di praktekkan pada era sekarang ini. Aktivitas yang sangat padat, membuat sebagian orang melupakan bahwa kesehatan tubuh memiliki nilai yang teramat penting dalam hidup ini. Namun, jikalau kita berpikir jernih, maka gaya hidup sehat itu sebenarnya mudah kita lakukan di setiap detik hidup kita. Langkah awalnya yaitu dengan mengetahui gaya hidup sehat yang benar. Lalu bagaimanan gaya hidup sehat yang benar untuk mencegah kematian dini...???

       Mungkin gaya hidup sehat yang benar di pikiran anda yaitu dengan memakan makanan sehat, rutin berolahraga pagi dan juga tidak merokok. Ya memang, ke tiga elemen tersebut merupakan beberapa kiat agar seseorang selalu sehat dan bugar di sepanjang hari. Namun, bukan itu saja, gaya hidup sehat yang dimaksud. Sebab masih ada berbagai tips gaya hidup sehat yang harus anda praktekkan dalam kehidupan sehari-hari. Tips kesehatan, Berikut ini gaya hidup sehat untuk mencegah kematian dini :
  1. Selalu aktif. Dalam hal ini usahakan untuk tidak sering duduk terlalu lama baik itu di depan komputer atau menonton acara televisi yang anda sukai. Anda dapat memulainya dengan mengurangi waktu untuk berlama-lama di depan komputer atau televisi dengan melakukan aktivitas lainnya yang membuat anda tetap bergerak dan aktif.
  2. Sinar matahari pagi sangat baik untuk kesehatan tubuh anda. Ini dikarenakan, dengan terpapar sinar matahari pagi, maka tubuh akan terpacu untuk memproduksi vitamin D. Vitamin D pada tubuh memiliki fungsi untuk menangkal penyakit jantung, aneka jenis kanker dan juga mencegah pengeroposan tulang dini.
  3. Menambah atau memperbanyak untuk mengkonsumsi buah-buahan dan sayur-sayuran sangat baik untuk menutrisi tubuh anda. Berbagai buah-buahan seperti jeruk, semangka, pepaya, apel dan lain-lain serta aneka sayuran seperti bayam, sawi dan lain-lain merupakan buah-buahan dan sayur-sayuran yang dimaksud.
  4. Rutin berolahraga merupakan salah satu faktor yang dapat membuat badan anda lebih sehat dan fit sepanjang hari. Anda dapat memulainya, dengan menyisihkan waktu pagi untuk berolahraga pagi seperti berjalan, berlari maupun bersepeda santai.
  5. Stop merokok. Ini merupakan salah gaya hidup sehat yang sulit di lakukan bagi mereka yang menjadikan kebiasaan merokok sebagai kebutuhan. Tapi tahukah anda, kandungan rokok sangat tidak bersahabat untuk kesehatan tubuh anda.
  6. Mulai hari anda dengan tertawa atau tersenyum. Karena aktivitas tersenyum maupun tertawa berdampak sangat baik untuk meningkatkan daya tahan tubuh serta kesehatan tubuh itu sendiri. Anda dapat memulainya dengan sering bercanda dengan teman atau menonton berbagai acara komedi di televisi.
  7. Usahakan untuk membatasi, mengurangi atau bahkan menghilangkan untuk mengkonsumsi aneka makanan siap saji. Dengan mulai memasak makanan sendiri, anda akan lebih mengetahui, apakah makanan yang anda masak baik untuk kesehatan tubuh anda atau malah berdampak buruk bagi kesehatan tubuh anda.
Baca artikel menarik lainya disini

5 Manfaat Tersenyum Bagi Kesehatan Anda

5 Manfaat Tersenyum Bagi Kesehatan Anda  Sudahkah anda tersenyum hari ini...???. Kalau belum, mungkin ada baiknya, anda lakukan sekarang juga dan anda bisa melakukan aktivitas tersenyum lebih sering pada waktu dan tempat yang semestinya. Senyum merupakan aktivitas yang paling mudah dilakukan oleh manusia dan memiliki manfaat yang sangat besar untuk kesehatan tubuh dan jiwa kita. Lalu, manfaat apa saja yang dapat kita peroleh dari senyum tersebut untuk kesehatan kita....???

       Sahabat, tips kesehatan. Banyak sekali manfaat yang dapat kita peroleh dari tersenyum tersebut bagi kesehatan tubuh dan jiwa. Dengan melakukan aktivitas tersenyum mampu meningkatkan sistem kekebalan tubuh kita. Tapi bukan itu saja manfaat tersembunyi dari aktivitas tersenyum tersebut. Tips kesehatan kali ini akan mengetengahkan sebuah artikel tentang manfaat tersenyum bagi kesehatan anda. Sahabat, tips kesehatan, inilah 5 manfaat tersenyum bagi kesehatan anda :
  1. Manfaat tersenyum ternyata dapat membuat anda merasa lebih baik dari sebelumnya dan juga mampu meningkatkan suasanan hati anda. Oleh karena itulah, usahakan selalu tersenyum di saat anda merasakan kesedihan dan berpikiran positif terhadap segala sesuatu yang anda alami agar anda merasa jauh lebih baik dan menjadi seseorang yang selalu berpikiran positif dan tidak menjadi sangat terpuruk karena kesedihan tersebut.
  2. Manfaat tersenyum berikutnya yaitu mampu menghilangkan stress dalam kehidupan anda saat menjalani aktivitas yang menguras tenaga dan pikiran anda sepanjang hari. Lakukan aktivitas tersenyum selama satu atau dua menit untuk menghilangkan stress tersebut pada waktu dan tempat yang semestinya.
  3. Manfaat tersenyum yang ketiga yaitu dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh anda. Ini dikarenakan, saat anda tersenyum maka tubuh anda akan merasa lebih rileks sehingga daya tahan tubuh anda akan meningkat seiring aktivitas tersenyum yang anda lakukan tersebut.
  4. Manfaat tersenyum yang keempat yaitu dapat menghilangkan rasa sakit yang dialami oleh tubuh anda. Ini dikarenakan, saat anda tersenyum maka akan memicu meningkatnya hormon endorfin. Hormon endorfin merupakan hormon yang dapat menghilangkan rasa sakit alami yang dialami oleh tubuh anda.
  5. Manfaat tersenyum yang kelima akan membuat anda tampak lebih awet muda dan terlihat tampak lebih sehat. Ini dikarenakan, saat anda tersenyum maka otot-otot wajah anda akan terangkat sehingga akan membuat anda akan tampak lebih awet muda.
Baca artikel menarik lainya disini

7 Alasan Ruangan Ber-AC Buruk Bagi Kesehtan Kita Semua

7 Alasan Ruangan Ber-AC Buruk Bagi Kesehtan Kita Semua7 Alasan Ruangan Ber-AC Buruk Bagi Kesehtan Anda Anto (nama samaran) merupakan seseorang yang dijuluki sebagai kutu buku. Membaca buku apapun merupakan salah satu hobinya. Pengelola perpustakaan dan karyawan toko buku didaerahnya sudah tidak asing dengan wajahnya. Tapi sekarang dia sudah mulai acuh dengan hobinya tersebut. Ini dikarenakan, kedua tempat itu sudah memakai AC sebagai pendinginnya. Entah kenapa, dia selalu mengeluhkan pernafasaanya yang tidak nyaman dan pusing-pusing setelah beberapa lama di ruangan ber-AC. Faktanya, ruangan ber-AC sebenarnya berbahaya bagi kesehatan tubuh seseorang. Lalu, apa saja alasan ruangan ber-AC buruk bagi kesehatan tubuh tersebut...???

Sahabat, tips kesehaan. Kita tentu tidak menyangkal, cuaca maupun hawa di bumi yang di tempati semakin panas saja. Oleh karena itulah, tak mengherankan, banyak diantara kita yang memakai AC untuk menyejukkan suhu di rumah, kantor, tempat perbelanjaan atau tempat tertutup lainnya. Udara sejuk merupakan salah satu keuntungan yang didapatkan dengan terpasangnya AC tersebut. Meskipun begitu, ada beberapa dampak buruk penggunaan AC bagi kesehatan tubuh seseorang. Tips kesehatan, berikut ini 7 alasan ruangan ber-AC buruk bagi kesehatan tubuh anda :
  1. Menurunnya Kesehatan Paru-Paru Anda. Ini dikarenakan, ruangan ber-AC dapat menyebabkan suhu dan kelembaban di dalam ruangan berubah secara mendadak. Kedua perubahaa tersebut akan berpengaruh pada sistem pernafasan seseorang khususnya paru-parunya.
  2. Berdampak Buruk Untuk Kesehatan Kulit Anda. Tekstur kulit yang semakin kering dan berkurangnya selaput lendir pada kulit merupakan beberapa efek buruk saat berada di ruangan ber-AC terlalu lama.
  3. Salah Satu Penyebab Sakit Kepala Atau Pusing Yang Sering Menyerang Anda. Ini dikarenakan, ada beberapa model AC yang mengeluarkan bunyi yang cukup keras yang dapat membuat rasa pusing di kepala anda.
  4. Mudahnya Virus, Kuman Maupun Bakteri Berpindah Dari Satu Orang Ke Orang Di Sekitarnya. Ini dikarenakan, ruangan yang selalu terturup dan minimnya sirkulasi udara dalam ruangan ber-AC. Sehingga jika ada seseorang yang sakit, maka akan mudah sekali menularkannya pada orang lain didalam satu ruangan yang sama.
  5. Bertanggung Jawab Atas Beberapa Alergi Yang Sering Di Alami. Sirkulasi udara yang buruk diruangan yang ber-AC akan menyebabkan keluhan berbagai alergi. Karena debu yang terperangkap dan kualitas udara yang buruk di dalam ruangan ber-AC tersebut.
  6. Resiko Penyakit Mata Yang Meningkat. Dua penyakit mata yaitu konjungtivitis serta blepharitis akan beresiko dialami oleh seseorang yang menghabiskan sebagian besar waktu hariannya berada di ruangan yang ber-AC.
  7. Tidak Tahan Suhu Panas Dan Mudah Lelah. Bagi mereka yang terbiasa bekerja dan beraktivitas diruangan yang ber-AC, maka begitu keluar ruangan merasa tidak nyaman dan selalu mengeluarkan keringat. Gejala lainnya yaitu mereka mudah lelah saat beraktivitas dan bekerja yang ruangannya memiliki fasilitas AC.
 Baca artikel menarik lainya disini

ruangan ber ac ruangan ber ac bikin kulit putih ruangan ber ac untuk bayi efek ac bagi kesehatan dampak ac bagi kesehatan

7 Manfaat Tidur Telanjang Bagi Kesehatan Anda

7 Manfaat Tidur Telanjang Bagi Kesehatan Anda  Jika kesehatan merupakan hal terpenting dalam kehidupan anda. Maka Tidur dengan telanjang merupakan salah satu alternatif yang layak anda coba. Ini dikarenakan, setiap aktivitas yang akan kita kita lakukan akan bisa berjalan dengan maksimal dengan kondisi tubuh yang selalu sehat.

     Sahabat, tips kesehatan. Berbagai cara akan di tempuh oleh anda, agar selalu fit dan prima setiap saat untuk menjalankan aktivitas yang anda sukai maupun pekerjaan yang anda jalani. Dari menjaga pola makan setiap harinya, makan makanan yang bergizi atau bahkan mengkonsumsi berbagai mulitivitamin atau yang lainnya sebagai usaha agar kita selalu dalam kondisi yang sehat selalu. Tips kesehatan kali ini akan membahas manfaat tidur telanjang bagi kesehatan anda :
  1. Dengan tidur telanjang, maka kita akan merasa lebih nyaman.
  2. Dengan kenyamanan yang kita rasakan, maka semua bagian tubuh kita akan merasa lebih rileks.
  3. Dengan kondisi tubuh yang rileks tersebut maka tidur kita akan lebih nyenyak plus kita akan mendapatkan tidur yang berkualitas.
  4. Tidur telanjang juga menyehatkan tubuh kita.
  5. Dengan tidur telanjang, maka rasa letih, lemah serta lelah tidak akan kita rasakan lagi. Ini dikarenakan tidur telanjang yang kita lakukan pada malam hari sangat baik dan berkualitas. Sehingga sangat berdampak baik bagi kesehatan dan aktivitas anda sehari-hari pada pagi harinya. 
  6. Dengan tidur telanjang dimalam hari di percaya mampu mengurangi rasa stress yang kita alami setelah beraktivitas seharian.
  7. Dengan tidur telanjang juga mampu menyehatkan pikiran anda yang sedang dilanda banyak masalah seharian.
Baca artikel menarik lainya disini

7 Fakta Mengerikan Gula Bagi Kesehatan Tubuh Anda

7 Fakta Mengerikan Gula Bagi Kesehatan Tubuh Anda7 Fakta Mengerikan Gula Bagi Kesehatan Tubuh Anda Gula seakan menyatu dengan berbagai makanan yang dikonsumsi semua orang setiap hari. Anda harus sependapat dengan hal ini. Begitu banyak makanan dan minuman manis hilir mudik di mulut dan pencernaan seseorang. Berbagai efeknya tentu tidak akan dirasakan dalam waktu seketika itu juga. Namun, jika anda mulai tersadar dan tahu tentang berbagai efek bahaya mengkonsumsi gula maupun makanan manis yang berlebih. maka dapat dipastikan, anda akan mulai menurunkan konsumsi gula maupun makanan manis tersebut. Lalu, apa saja fakta mengerikan gula bagi kesehatan tubuh tersebut...???

      Sahabat, tips kesehatan. Makan dan minum tentu merupakan kebutuhan dasar manusia agar tetap hidup dan menjalani berbagai aktivitas dan pekerjaan yang dijalankan. Masalah akan mulai muncul, saat kebutuhan akan makan dan minum tidak dapat terkontrol dengan baik. Sedangkan kita sama-sama tahu, berbagai bahan makanan dan minuman yang dkonsumsi sebagian besar adalah manis atau memiliki kandungan gula yang relatif tinggi. Faktanya, gula sangat tidak baik untuk kesehatan tubuh, jika kadarnya dildalam tubuh dalam jumlah yang tinggi. Berikut ini 7 fakta mengerikan gula bagi kesehatan tubuh anda :
  1. Konsumsi Gula Berpotensi Besar Terkena Penyakit Jantung. Ini dikarenakan, mengkonsumsi gula atau makanan atau minuman yang manis yang berlebih akan menurunkan kadar kolesterol baik atau HDL serta meningkatkan kadar lemak dalam darah yang mana akan berakibat pada penyakit jantung.
  2. Kanker Akan Mulai Menyerang Tubuh Anda. Faktnya, Kandungan gula atau glukosa dari berbagai makanan dan minuman yang dikonsumsi merupakan makanan yang sangat dicintai oleh sel-sel kanker. Jadi, mengontrol konsumsi gula atau makanan manis seharusnya menjadi prioritas yang harus di nomer satukan.
  3. Konsumsi Gula Berpotensi Besar Terkena Diabetes Tipe 2. Jika seseorang mampu mengonrol kadar glukosa dalam darah melalui berbagai makanan dan minuman manis yang dikonsumsi, maka akan membuat kerja hormon insulin lebih ringan (Hormon insuliin merupakan hormon yang bertugas mengontrol kadar glukosa dalam darah selalu stabil). Sehingga penyakit diabetess tipe 2 tidak akan mudah menyerang tubuh anda.
  4. Konsumsi Gula Akan Menurunkan Sistem Kekebalan Tubuh Anda. Ketidak mampuan seseorang dalam mengontrol berbagai makanan dan minuman manis akan mengakibatkan penambahan berat badan berlebih atau yang lebih dikenal dengan kegemukan. Sistem kekebalan tubuh yang seharusnya menjaga tubuh dari serangan berbagai penyakit dari luar akan dipaksa juga untuk melawan berbagai gagguan kesehatan dari dalam yang diakibatkan oleh kegemukan itu sendiri.
  5. Konsumsi Gula Dapat Menurunkan Kemampuan Otak Anda. Sebuah studi yang dilakukan pada tahun 2012 menguak fakta bahwa mengkonsumsi gula dalam jumlah berlebihan dapat menurunkan memori dalam organ otak seseorang.
  6. Konsumsi Gula Dikaitkan Dengan Menurunnya Harapan Hidup Ini berarti bahwa, mulai membiasakan diri mengurangi makanan dan minuman yang manis dapat meningkatkan usia atau harapan hidup seseorang lebih lama plus terhindar dari berbagai macam berbahaya atau mematikan.
  7. Konsumsi Gula Membahayakan Organ Hati Anda. Ini dikarenakan, kandungan frukotosa dan glukosa dari berbagai makanan dan minuman yang  manis merupakan racun bagi organ hari seseorang. Sehingga perlu tindakan nyata untuk mulai mengontrol aneka makanan dan minuman yang manis untuk menyelamatkan organ hati tersebut.
 Baca artikel menarik lainya disini

bahaya gula putih bahaya gula buatan bahaya gula pasir bahaya gula batu bahaya gula aren bahaya gula darah tinggi bahaya gula merah bahaya gula rafinasi

Inilah Bahaya Kerja Lembur Bagi Kesehatan Tubuh Anda

 Inilah Bahaya Kerja Lembur Bagi Kesehatan Tubuh Anda  Inilah Bahaya Kerja Lembur Bagi Kesehatan Tubuh Anda  Bekerja merupakan rutinitas harian bagi mereka yang sudah dewasa ataupun bagi mereka yang telah memenuhi umur sebagai syarat utama di terima bekerja. Berbagai tujuan sering mengiringinya seperti supaya tidak dibilang pengangguran, menghidupi anak istri ataupun mencukupi kebutuhan untuk bertahan hidup. Pagi hari merupakan waktu yang tepat untuk memulai aktivitas bekerja. Sehingga pada sore harinya dapat pulang kerumah dan berkumpul bersama keluarga tercinta kembali. Menambah waktu bekerja atau lembur sangat tidak dianjurkan untuk kesehatan tubuh anda. Berbagai bahaya maupun gangguan kesehatan dapat muncul dengan tiba-tiba saat memutuskan bekerja lembur. Lalu, apa saja bahaya sering kerja lembur bagi kesehatan tubuh anda...???

    Sahabat, tips kesehatan. Faktanya, tubuh manusia tidak akan mampu bekerja satu hari penuh tanpa di sertai dengan istirahat yang cukup. Ini dikarenakan, tubuh bukanlah mesin dan tersusun atas organ-organ yang membutuhkan waktu jeda yang cukup pula. Bagi mereka yang memutuskan sering lembur kerja harus siap dengan berbagai konsekuensi yang harus di terima terkait dengan kesehatan tubuhnya yang terus menurun. Tips kesehatan akan mengulas berbagai bahaya sering kerja lembur bagi kesehatan tubuh anda. Berikut ini bahaya sering kerja lembur bagi kesehatan tubuh anda :
  1. Pemicu Munculnya Depresi Pada Diri Anda. Menurut sebuah penelitian yang diterbitkan dalam jurnal PLos ONE, ketika seseorang bekerja selama 11 jam atau lebih per harinya akan memiliki tingkat depresi yang cukup tinggi dibandingkan dengan mereka yang bekerja normal (7 - 8 Jam sehari ).
  2. Mempercepat Berbagai Gangguan Kesehatan. Bagi mereka yang bekerja diperkantoran, duduk sambil bekerja sudah menjadi kesehariannya. Berbagai dampak buruk dari terlalu lama duduk dapat menimbulkan diabetes, obesitas, kanker, serangan jantung. Jadi haruskah anda menambah jam duduk dikantor dengan bekerja lembur setiap hari...???.
  3. Berdampak Buruk Pada Kualitas Tidur Anda. Jika seseorang sering bekerja lembur, maka secara otomatis jam tidur yang dimilikinya berkurang. Berbagai dampak buruk akan menimpa dari minimnya jam tidur seperti memori yang terus meuurun, meningkatnya berat badan, sering marah-marah tidak jelas, maupun kanker yang mengintai anda.
  4. Memperburuk Kesehatan Organ Jantung. Overtime atau kerja lembur berkontribusi besar terhadap berbagai gangguan kardiovaskuler seperti penyakit jantung, serangan jantung serta tekanan darah tinggi ). Menurut sebuah studi yang diterbitkan pada tahun 2010, seseorang yang bekerja 10 jam atau lebih per harinya beresiko terkena penyakit kardiovaskuler sebesar 60 persen.
  5. Meningkatkan Tingkat Stres Pada Diri Anda. Pekerjaan yang anda lakukan setiap hari merupakan penyumbang terbesar atas tingkat stres yang anda derita. Ini dikarenakan, berbagai beban kerja yang harus diselesaikan, tingkat kemacetan lalu lintas yang menghambat berangkat ataupun pulang kerja, teman sekerja yang tidak ramah ditambah beban pekerjaan yang terus bertambah.
  6. Berbagai Gangguan Pada Penglihatan. Pekerjaan di era digital mengharuskan seseorang menatap layar komputer ataupun laptop dalam jangka waktu yang relatif lama. Tentu hal ini akan berefek serius pada organ mata seperti ketegangan pada mata, gejala sakit kepala, mata yang kering yang disertai dengan penglihatan yang kabur atau tidak jelas.
  7. Terganggunya Fungsi Organ Otak. Kerja lembur yang dilakukan secara terus-menerus akan beresiko pada penurunan pada mental serta demensia (penurunan kemampuan intelektual ) yang anda miliki.
 Baca artikel menarik lainya disini

bahaya kerja berdiri bahaya kerja duduk bahaya kerja di pabrik rokok bahaya kerja di rumah sakit bahaya kerja fisik bahaya kerja lembur bahaya kerja di laboratorium bahaya kerja ergonomi

Tips Cara Ampuh Mengobati Sakit Maag Secara Alami

Tips Cara Ampuh Mengobati Sakit Maag Secara Alami, sakit maag ini banyak sekali di alami oleh orang orang sibuk yang lupa atau mungkin tidak sempat mengatur pola makan yang benar, jika sakit maag anda sedang kambuh dan sedang mencari obat sakit maag tradisional cara mengatasi penyakit maag mengobati sakit maag di rumah cara menyembuhkan sakit maag mengobati sakit maag secara alami cara mengobati sakit maag kronis cara mengobati sakit maag secara alami cara mengatasi penyakit maag kronis cara mengatasi penyakit maag saat puasa cara mengatasi penyakit maag akut cara mengatasi penyakit maag dengan cepat, tak perlu khawatir disini saya akan jelaskan secara singkat tentang sakit maag dan cara menggobatinya, berikut ini adalah informasinya khusu hanya untuk anda,
Tips Cara Ampuh Mengobati Sakit Maag Secara Alami
Tips Cara Ampuh Mengobati Sakit Maag Secara Alami


Penyakit maag terbagi menjadi tiga tahap, yaitu :
  1. Penyakit maag ringan. Maag ringan biasanya hanya mengalami rasa sakit dan mulas saja. Pada maag ringan ini, apabila diperiksa akan terlihat kelebihan asam lambung pada dinding lambung.
  2. Penyakit maag sedang. Maag ini mulai disertai rasa perih, sakit dan mulas. Perut terasa menggembung.
  3. Penyakit maag kronis. Maag pada tahap ini rasa mulas dan perihnya terasa amat sakit dan biasanya akan disertai rasa mual.
Pada keseluruhan tahap penyakit maag diatas, dapat diredakan dan diobati dengan minum ramuan lidah buaya.

Berikut adalah cara mengobati maag secara alami dengan menggunakan ramuan lidah buaya :
  • Ambil sebanyak 500 gr lidah buaya yang telah dikupas dan diambil dagingnya.
  • Cuci hingga bersih agar tidak pahit. 3 sampai 4 kali cuci.
  • Ambil 2 sendok teh madu.
  • Haluskan atau blender 500 gr lidah buaya yang telah dikupas tadi.
  • Setelah halus, tuangkan kedalam gelas dan campurkan dengan 2 sendok teh madu.
  • Ramuan lidah buaya siap diminum.
Untuk pengobatan maag, minum ramuan lidah buaya ini dua kali sehari, sebelum sarapan dan sebelum tidur malam. Dengan rajin minum ramuan ini, kemungkinan besar dalam seminggu penyakit maag dapat sembuh. Bagi wanita hamil, sebaiknya TIDAK MINUM ramuan lidah buaya ini karena dikhawatirkan akan berpengaruh pada janinnya.

Sekian dari saya tentang Tips Cara Ampuh Mengobati Sakit Maag Secara Alami semoga bermanfaat dan menambah wawasan anda semua, terimakasih, Baca artikel menarik lainya disini

5 Olahraga Sederhana Yang Mudah Dan Menyehatkan

5 Olahraga Sederhana Yang Mudah Dan Menyehatkan 5 Olahraga Sederhana Yang Mudah Dan Menyehatkan  Sahabat, Tips Kesehatan. Olahraga merupakan salah satu jenis kegiatan yang dapat membuat tubuh kita sehat dan bugar setiap hari. Berbagai gerakan olahraga yang kita lakukan bisa membantu melenturkan dan menghilangkan kekakuan atau ketegangan otot yang ada di tubuh kita. Oleh karena itulah, Olahraga merupakan salah satu jenis kegiatan yang sangat di anjurkan dalam kehidupan kita sehari-hari. Lalu, adakah olahraga sederhana yang mudah sekaligus menyehatkan tubuh kita .....????

      Beragam olahraga bisa kita lakukan setiap hari seperti sepakbola, lari marathon, berenang, bermain basket atau yang lainnya. Namun ternyata ada juga olahraga yang sederhana yang mudah dan menyenangkan yang dapat dilakukan oleh kita setiap hari tanpa harus menyita banyak waktu di sela-sela kesibukan rutinitas kita setiap harinya. Sahabat, tips kesehatan. Berikut ini 5 jenis olahraga sederhana yang mudah dan menyenangkan yang dapat kita lakukan tiap harinya :
  1. Olahraga sederhana yang dapat kita lakukan yaitu berjalan kaki. Ini merupakan salah satu jenis olahraga sederhana yang dapat anda lakukan setiap harinya. Luangkan waktu anda sejenak setiap pagi untuk berjalan kaki atau jika jarak sekolah atau tempat anda bekerja cukup dekat, anda dapat berjalan kaki untuk mencapai sekolah atau tempat anda bekerja.
  2. Olahraga sederhana yang kedua yaitu berlari. Mungkin ini salah satu olahraga yang tidak sulit anda lakukan. Anda bisa meluangkan waktu di pagi hari untuk melakukan jenis olahraga yang satu ini. Olahraga ini sangat baik untuk masa otot anda dan juga membakar kalori dalam tubuh anda.
  3. Olahraga sederhana yang ke tiga yaitu push up dan sit up. Olahraga ini tidak terlalu banyak menyita waktu anda dan dapat anda lakukan di sela-sela aktivitas anda setiap hari. Manfaat dari olahraga ini yaitu untuk membakar kalori tubuh anda dan membuat tubuh anda bugar serta mampu membentuk otot tubuh anda.
  4. Olahraga sederhana yang keempat yaitu senam. Olahraga ini juga sangat mudah anda lakukan setiap harinya. Jika di iringi musik olahraga ini juga makin menyenangkan untuk dilakukan setiap harinya.Olahraga ini juga dapat dilakukan oleh semua orang di berbagai jenjang umur dari anak-anak hingga lansia. Manfaatnya sangat baik untuk kesehatan tubuh anda dan menjaga kebugaran anda setiap harinya.
  5. Olahraga sederhana yang kelima yaitu bersepeda. Olahraga ini juga sangat mudah dilakukan oleh semua orang di berbagai jenjang umur. Anda dapat melakukannya setiap pagi menjelang aktivitas padat anda setiap harinya. Manfaatnya juga sangat baik untuk menjaga kondisi dan kesehatan dan kebugaran tubuh anda.
 Baca artikel menarik lainya disini

Tags olahraga sederhana untuk membentuk otot olahraga sederhana untuk melangsingkan tubuh olahraga sederhana untuk diet olahraga sederhana untuk meninggikan badan olahraga sederhana mengecilkan paha olahraga sederhana yang dapat menurunkan berat badan olahraga sederhana yang bisa dilakukan dirumah olahraga sederhana membentuk otot dada 

Cara Tradisional Membersihkan Karang Gigi

Cara Tradisional Membersihkan Karang Gigi adalah judul yang sapakai untuk artikel saya kali ini, dan apakah anda sendang bertanya atau mungkin mencari cara menghilangkan karang gigi secara alami tips membersihkan karang gigi secara alami cara mengatasi karang gigi cara bersihkan karang gigi artikel cara membersihkan karang gigi secara alami cara membersihkan karang gigi sendiri cara membersihkan karang gigi secara tradisional cara membersihkan karang gigi dengan cengkehdan lain sebagainya, nah berikut ini adalah informasi yang ingin saya share dan bagikan untuk anda semua pengunjung setia dan tak perlu bermanis-manis kata lagi berikut ini adalah informasinya cekidot,,, 

Cara Tradisional Membersihkan Karang Gigi
Cara Tradisional Membersihkan Karang Gigi

Cara Membersihkan Karang Gigi

1. Rajinlah menggosok gigi, sehari dua kali
Gosok bagian gusi secara baik dan benar. Gusi bagian atas dengan cara menggosok dari arah atas ke bawah, sedangkan gusi bagian bawah bisa anda gosok dari arah bawah ke atas, lakukan dengan rutin.

2. Menggunakan biji asam kawak.
Gunakan biji asam kawak dengan cara di sangrai, kemudian ditumbuk sampai halus. Anda bisa menggunakan Bubuk dari biji asam kawak ini untuk menggosok gigi agar karang gigi bisa terkikis secara bertahap, bisa anda lakukan dengan bantuan sikat gigi.

3. Menggunakan Cengkeh untuk membersihkan karang gigi.
Caranya: Ambil biji cengkeh secukupnya, lalu tumbuk halus dan gunakan untuk menggosok pada bagian karang gigi. Selain itu, biji cengkeh juga bisa membuat nafas terasa segar.

4. Sering-seringlah makan buah apel
Makan apel dengan cara sehat, yaitu cuci apell dengan bersih dan kemudian makan beserta kulitnya, kulit apel jangan kupas,, ingat!

Diatas tadi adalah sedikit informasi dari saya tentang Cara Tradisional Membersihkan Karang Gigi semoga bermanfaat untuk kita semua dan semoga bisa menambah wawasan anda, tidak lupa saya ucapkan terimakasih, jika berkenan silhakan membaca artikel menarik lainya.lainya disini

Tips Mudah Agar Tidak Dingin Saat Mandi Pagi Dan Sore

Tips Mudah Agar Tidak Dingin Saat Mandi Pagi Dan Sore Sahabat, tips kesehatan. Mandi merupakan aktivitas yang sangat penting bagi manusia. Karena dengan mandi, maka kotoran yang melekat pada kulit akan hilang. Karena itulah mandi sangat baik untuk menjaga kesehatan kita utamanya kulit kita. Tapi kebanyakan orang, banyak yang tidak memperhatikan hal ini. Alasan utamanya yaitu ketika mandi maka rasa dingin yang akan kita hadapi.

     Penulis memiliki tips mudah agar anda semangat mandi pagi dan sore meskipun dengan tantangan air yang begitu dingin. Tips kesehatan, berikut ini tips agar tidak dingin saat mandi pagi dan sore :
" Siramlah tubuh anda dengan menyiram bagian yang bawah dulu yaitu kaki, kemudian paha anda, lalu naik ke perut anda, setelah dari perut, siram lagi sampai ke leher. Dari leher kemudian kedua lengan dan tangan anda. Setelah itu muka anda, kemudian yang terakhir kepala anda".
      Sahabat, tips kesehatan. Dengan melakukan hal tersebut saat anda mandi pagi maupun sore. Dijamin, Rasa dingin karena air akan sedikit sekali anda rasakan. Menurut sumber yang penulis baca, Mandi dengan cara tersebut juga sangat baik untuk kesehatan anda. Penyakit ringan seperti batuk dan pilek akan jarang anda alami. Serta tubuh anda akan terlihat lebih sehat dan bugar dengan rutin mandi seperti yang telah tersebut diatas. 

Baca artikel menarik lainya disini

Tags mandi air dingin mandi air dingin pada bayi mandi air dingin buat bayi mandi air dingin untuk anak mandi air dingin rematik mandi air dingin pagi hari mandi air dingin setelah melahirkan mandi air dingin malam hari

Cara Ampuh Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat

Cara Ampuh Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat adalah judul yang sapakai untuk artikel saya kali ini, dan apakah anda sendang bertanya atau mungkin mencari cara menghilangkan flek hitam bekas jerawat dengan cepat cara menghilangkan flek hitam bekas jerawat secara alami cara menghilangkan komedo cara menghilangkan flek hitam bekas jerawat di wajah secara alami cara menghilangkan flek hitam bekas jerawat dengan bahan alami cara alami menghilangkan flek hitam bekas jerawat cara menghilangkan flek hitam di wajah masker untuk menghilangkan bekas jerawat dan lain sebagainya, nah berikut ini adalah informasi yang ingin saya share dan bagikan untuk anda semua pengunjung setia dan tak perlu bermanis-manis kata lagi berikut ini adalah informasinya cekidot,,,

Cara Ampuh Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat
Cara Ampuh Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat

Berikut ini adalh Cara Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat

Menghilangkan Flek Dengan Menggunakan Putih Telur.
Telur ternyata bisa menjadi bahan untuk menghilangkan flek hitam di wajah. Caranya adalah ambil putih telur, kemudian ambil kapas, dan celupkan kapas kedalam putih telur tadi, selanjutnya oleskan putih telur itu secara merata pada muka anda, terutama area yang be flek hitam, biarkan hingga mengering kemudian bilas dengan air bersih. Lakukan hal ini setidaknya 3 kali dalam seminggu.

Menghilangkan Flek Menggunakan masker lidah buaya.
Lidah buaya sangat banyak manfaatnya untuk kesehatan, selain bermanfaat untuk menghilangkan ketombe dengan lidah buaya, tumbuhan ini juga bisa menyehatkan rambut,dan bisa juga digunakan sebagai masker untuk menghilangkan flek hitam diwajah. Cara menghilangkan flek hitam dengan lidah buaya adalah dengan cara memarut lidah buaya hingga halus, kemudian dicampur dengan minyak zaitan, selanjutnya gunakan sebagai masker diwajah. Biarkan masker lidah buaya ini hingga kering, dan basuh dengan air bersih.

Mengusir Flek hitam dengan kulit mentimun.
Ambil kulit mentimun kemudian gosokkan pada muka yang berflek hitam. Buah Mentimun ternyata mempunyai kandungan silika, yaitu kandungan zat kolagen yang berfungsi untuk mencerahkan kulit wajah. Caranya cukup mudah hanya dengan mengkonsumsi buah mentimun yang belum dukupas sebagai lalapan, makan mentimun sehingga kulit akan terlihat lebih kencang.

Diatas tadi adalah sedikit informasi dari saya tentang Cara Ampuh Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat semoga bermanfaat untuk kita semua dan semoga bisa menambah wawasan anda, tidak lupa saya ucapkan terimakasih, jika berkenan silhakan membaca artikel menarik lainya. lainya disini

Pages

Powered By Blogger

Total Pageviews